PENGEMBANGAN KAWASAN PERDESAAN

04 November 2025
JOKO PURNOMO SIDIK,SE
Dibaca 19 Kali
PENGEMBANGAN KAWASAN PERDESAAN

Dalam rangka memajukan kawasan perdesaan Dinpermas Kabupaten Purbalingga bersama Dispermasdes Propinsi mengadakan Rapat Koordinasi dalam rangka Pengembangan kawasan Perdesaan, untuk wilayah Kabupaten Purbalingga ada dua Kecamatan yang m,asuk dalam program tersebut yaitu Kecamatan Karangreja ( Serang, Kutabawa, Siwarak dan Karangreja) dan juga Kecamatan Kejobong